Arti “Muhammad Rasulullah” April 6, 2021 by Redaksi WanitaSalihah.Com 0 comments 3133 viewson Aqidah Ketika Allah Ta’ala mengutus seorang rasul untuk menyampaikan perintah beribadah, maka sudah pasti rasul tersebut juga diutus untuk menyampaikan tata cara ibadah yang dikehendaki-Nya. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam membawa perintah shalat dari Allah Ta’ala sekaligus tata caranya, membawa perintah puasa dari Allah Ta’ala sekaligus caranya, dan demikian pula ibadah-ibadah lainnya. Cara ibadah tidak diserahkan kepada …
Cinta adalah Dasar Seluruh Amal Perbuatan August 7, 2015 by Redaksi WanitaSalihah.Com 0 comments 4741 viewson Aqidah Jika cinta merupakan dasar seluruh amal, baik yang benar maupun yang salah, maka dasar perbuatan dalam agama adalah cinta kepada Allah dan Rasulu-Nya, sebagaimana dasar perkataan agama adalah membenarkan Allah dan Rasul-Nya. Setiap keinginan yang mencegah kesempurnaan cinta kepada Allah dan Rasul-Nya, atau menyaingi kecintaan ini, atau kerancuan yang mencegah kesempurnaan pembenaran, maka ia bertentangan …
Apa Hakikat Tauhid? May 17, 2015 by Redaksi WanitaSalihah.Com 0 comments 4312 viewson Aqidah Pertanyaan: Bagaimana cara mengenal hakikat tauhid dari sisi keyakinan, jalan hidup, dan amal? Jawaban: Caranya mudah, alhamdulillah. Seorang mukmin hendaklah: Mampu menilai dirinya sendiri. Teguh menapaki kebenaran. Memberi pengaruh jiwanya dengan mengaplikasikan dalil-dalil syariat dalam dirinya. Hendaknya ia berpegang teguh di atas tauhid kepada Allah dan ikhlas karena-Nya. Terus-menerus beramal berlandaskan tauhid. Mendakwahkannya, hingga ia …
Apa Arti Tauhid? May 10, 2015 by Redaksi WanitaSalihah.Com 0 comments 19435 viewson Apa Arti, Aqidah Pertanyaan: Anda mengajak (orang) menuju jalan tauhid. Apa dalil tentang kata “tauhid”? Dari mana Anda mendapat istilah tersebut? Jawaban: Terdapat banyak dalil dari kitabullah dan sunnah (hadits) Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam (yang mendukung penggunaan istilah tersebut). Tauhid artinya mengesakan Allah. Maksudnya, meyakini bahwa hanya Allah satu-satunya Tuhan, tidak ada sekutu bagi-Nya. Salah satu ayat yang …
Apa Arti Subhanahu wa Ta’ala? April 11, 2015 by WanitaSalihah 2 comments 74238 viewson Apa Arti Assalamu ‘alaykum, Ukhti salihah.. Pernahkah kamu mendengar kata “Subhanahu wa Ta’ala”? Biasanya, kalimat itu sering digandengkan dengan nama Allah, sehingga menjadi Allah Subhanahu wa Ta’ala. Terkadang, ada juga yang menyingkatnya menjadi SWT (catatan penting: tentang hukum menyingkat SWT, silakan lihat pembahasannya di http://firanda.com/index.php/artikel/fiqh/525-bolehnya-singkatan-saw-atau-aslkm-wr-wb-dan-sejenisnya-fatwa-syaikh-al-albani-rahimahullah) Subhanahu wa Ta’ala artinya “Mahasuci Dia dan Mahatinggi”. Rinciannya: Subhanahu: Mahasuci Dia …
Umar bin Khattab dan Tumbal Untuk Sungai Nil March 29, 2015 by WanitaSalihah 0 comments 7285 viewson Aqidah, Khazanah Pada suatu saat, sungai Nil di Mesir pernah kering dan tidak mengalirkan air, maka penduduk Mesir pun mendatangi ‘Amr bin Al ‘Ash radhiyallahu ‘anhu seraya mengatakan, “Wahai Amir! Sungai Nil kita ini memiliki suatu musim untuk tidak mengalir kecuali dengan tumbal.” ‘Amr pun bertanya, “Tumbal apakah itu?” Mereka menjawab, “Pada tanggal 12 di bulan seperti …
Beda Tipis Kata, Beda Besar Konsekuensinya June 26, 2014 by cizkah 0 comments 10042 viewson Aqidah Bagi kita, terkadang perbedaan pemakaian sebuah kata tidaklah berarti apa-apa. Hanya terlihat tipis perbedaannya. Namun dalam Islam, antara satu kata dengan kata lainnya bisa memiliki konsekuensi yang demikian berbeda. Yang kita bahas kali ini adalah kata “dan” dan “kemudian“. Seseorang mungkin menganggap biasa perkataan, “Kalau bukan karena Allah dan teman-teman, saya tidak bisa berhasil di pekerjaan ini.” Padahal …
Si Mata “Tembus Pandang” yang Sangat Cerdas June 22, 2014 by WanitaSalihah .Com 0 comments 20291 viewson Al Quran dan Hadits, Kisah dan Tokoh Ini hanyalah setitik dari hikmah yang menakjubkan didalam Al-qur’an yang mulia. Sebuah kisah tentang seekor burung hud-hud yang ketika itu menjadi salah satu anggota pasukan Nabi Sulaiman ‘alaihissalaam. Diantara keistimewaan burung hud-hud yang diberikan Allah adalah penglihatan tajam untuk menyibak kegelapan bumi demi mencari sumber air didalamnya. Hal ini dijelaskan dalam riwayat Ibnu Katsir dari …
Kisah Ashabul Ukhdud (Para Pembuat Parit) June 7, 2014 by WanitaSalihah .Com 0 comments 22613 viewson Kisah dan Tokoh Imam Al-Qurthubi dalam tafsirnya menyebutkan satu hadits yang diriwayatkan oleh Imam Muslim berkenan dengan kisah ashabul ukhdud, dari Shuhaib radiyallahu ‘Anhu, “Ada seorang raja pada umat sebelum kalian. Ia punya tukang sihir. Ketika tukang sihir itu sudah mulai tua, ia berkata kepada raja, “Aku sudah tua, kirimkan kepadaku anak muda agar aku ajari sihir! Maka …
Allah Tidak Ridha Dipersekutukan May 27, 2014 by WanitaSalihah .Com 0 comments 9470 viewson Aqidah Allah adalah satu-satunya Dzat yang berhak disembah. Allah tidak ridha dipersekutukan dengan sesuatu pun selain-Nya. Dalilnya adalah firman Allah, ِوَأَنَّ الْمَسَاجِدَ لِلَّهِ فَلَا تَدْعُوا مَعَ اللَّهِ أَحَدًا “Dan sesungguhnya masjid-masjid itu adalah kepunyaan Allah. Maka janganlah kamu menyembah seorang pun di dalamnya di samping (menyembah) Allah.” (QS. Al-Jin: 18) Dalam ayat ini, Allah melarang untuk …