Dengan Apakah Kita Menyambut Bulan Ramadhan


Ramadhan

Pertama, dengan bersegera bertaubat yang jujur dengan memenuhi syarat-syaratnya dan banyak beristighfar.

Kedua, mempelajari apa yang menjadi keharusan berupa fikih puasa. (Diantaranya mempelajari Buku Panduan Ramadhan yang dapat di download di sini)

Ketiga, membuat tekad yang benar dan kemauan yang tinggi untuk memakmurkan Ramadhan dengan amal-amal yang shalih.

Keempat, menyadari bahwa Ramadhan hanyalah hari-hari tertentu yang segera akan habis.

Kelima, bersungguh-sungguh menghafalkan dzikir-dzikir dan doa-doa yang bersifat mutlak dan yang tertentu, terutama yang berkaitan dengan Ramadhan.

Disalin dari Buku Ramadhan Jalan Menuju Surga, Penulis: Himpunan Para Ulama, Penerbit: Pustaka Ibnu Umar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.