Posts Tagged: hidup tenang.

Cara Hidup Tenang Menurut Islam

Cara Hidup Tenang Menurut Islam

Nasihat Syaikh Utsaimin rahimahullah, Kita jumpai manusia zaman sekarang pergi berlibur ke berbagai tempat, untuk bersenang-senang, untuk mengenyahkan luka dan letih jiwanya. Padahal sebenarnya, yang mampu menghilangkan itu semua adalah iman. Iman yang sejati mengantarkan jiwa menuju ketenangan sejati. Jiwa yang tenang adalah jiwa yang beriman. Beriman di dunia, dan selamat dari azab Allah pada