Posts Tagged: Hukum Sumpah

Larangan Bersumpah atas Nama Rasulullah

Larangan Bersumpah atas Nama Rasulullah

Seringkali kita mendengarkan seseorang mengatakan “Demi Allah, Demi Rasulullah..” Bolehkah kita bersumpah dengan nama Rasulullah? Syaikh Bin Baz rahimahullah ditanya: Bolehkah Bersumpah atas nama Rasulullah? Jawab: Tidak diperbolehkan bersumpah dengan selain nama Allah, tidak pula dengan Rasul –shallallahu ‘alaihi wasallam– dan makhluk apapun selain-Nya. Bersumpah dengan menyebut selain Allah adalah kekhususan Allah –subhanahu wa ta’aala-;